Artikelkesehatand.com

Tips Terhindar Kanker Dari Radiasi Ponsel

Tips terhindar kanker dari radiasi ponsel mungkin akan sangat memberikan manfaat bagi anda yang dalam keseharian menggunakan ponsel dengan tingkat mobilitas yang tinggi, hal tersebut tentunya tak terasa heran karena pada saat ini ponsel sendiri memang merupakan slah satu alat komunikasi yang sudah dimiliki oleh setiap orang. Namun hingga saat ini tentunya tidak banyak pengguna ponsel ayang mengetahui berbagai resiko dari radiasi yang dikeluarkan oleh sebuah ponsel, dan pada umumnya juga banyak pengguna ponsel yang mengabaikan hal tersebut yang sebenarnay sangat berpengaruh pada kesehatan mereka. Dan yang perlu diketahui tentunya adalah bahwa sebuah ponsel dapat mengeluarkan radiasi yang sangat besar seperti ketika tengah melakukan atau menerima panggilan.


Sebuah ponsel sendiri pada sat ini mungkin dapat dikatakan juga sebagai salah satu kebutuhan pokok untuk berkomunikasi dengan antar sesama, namun dibalik itu semua ternyata radiasi yang dikeluarkan oleh sebuah ponsel dapat memicu hadirnya sebuah penyakit mematikan seperti kanker. Karena menurut pernyataan yang diluncurkan oleh WHO sendiri memang bahwa radiasi ponsel yang sama dengan frekuensi radio tersebut memiliki sifat karsinogenik yang memang diyakini dapat memicu hadirnya sebuah penyakit kanker.

Dan di bawah ini adalah beberapa tips terhindar kanker dari radiasi ponsel yang dapat kita ketahui bersama


Langkah pertama yang dapat dilakukan adalah degan menggunakan headset ketika akan melakukan panggilan atau menerima panggilan, dan dengan menggunakan salah satu kelengkapan ponsel tersebut maka anda pun dapat terhindar dari radiasi yang diakibatkan oleh signal sebuah ponsel. Karena disaat sebuah ponsel tengah melakukan atau menerima panggilan maka transmiter signal akan menampung lebih benyak signal yang membuat radiasi lebih besar.

Langkah kedua yang dapat dilakukan adalah dengan menghindari melakukan atau menerima panggilan ditempat yang tertutup, seperti contohnya ketika berada di dalam lift, ketika berada di dalam ruangan yang sempit, hingga ketika berada di dalam mobil. Hal tersebut dikarenakan radiasi akan memiliki tingkat yang lebih tinggi ketika tengah berada di dalam ruangan yang tertutup, terlebih di lingkungan ruangan tersebut terdapat banyak logam yang akan membuat radiasi terus berkumpul di area dekat anda.

Adapun beberapa tips terhindar kanker dari radiasi ponsel lainnya yang dapat diketahui seperti mengaktifkan airplane mode ketika ponsel tengah tidak digunakan dalam jangka waktu yang lama, mengnonaktifkan koneksi jaringan internet ketika sudah tidak digunakan, menggunakan fitur speaker phone saat menerima atau melakukan panggilan jika memang memungkinkan, hingga membatasi waktu pada saat menerima dan melakukan panggilan.

Rating: 4.5